Body Harness Karam Magna Model 1

Body harness adalah alat keselamatan K3 yang sangat penting untuk menjaga badan agar tidak terjatuh dari ketinggian. Ada banyak macam brnad, jenis dan modelnya, salah satunya adah Magna series pabrikan Karam ini, yang mengandalkan fitur sebagai berikut:

  • Attachment Elements
  • Equipped with Light Weight Aluminum D-Rings.
  • Adaptability
  • Convenience
  • Lanyard Keepers on shoulder straps
  • Ergonomics
  • Conforms to EN 361:2002

Description

Jual Body Harness Karam Magna

Rich Safety dikenal luas sebagai distributor sekaligus pusat penjualan alat safety dan alat keselamatan terlengkap dan termurah di Jakarta. Menyediakan berbagai brand, jenis dan model sesuai kebutuhan Anda. Salah satu produk yang kami unggulkan adalah body harness pabrikan Karam ini. Kami jual full body harness Karam Magna Series berkulitas. Merupakan jenis alat safety yang wajib digunakan untuk beraktivitas di ketinggian.

Karam berpengalaman dalam merancang dan mengembangkan body harness berkualitas dengan berbagai fitur dan keunggulannya. Untuk odel Magna ini, Karam mengandalkan  webbingpilihan terbaik di kelasnya, yang mampu menahan beban hingga ratusan kilogram. Dilengkapi dua buah attachment element, yaitu 2 Ideally Positioned Chest attachment textile loops and a Dorsal attachment D-Ring for Fall Arrest.

Spesifikasi:

  • Attachment Elements – 2 Ideally Positioned Chest attachment textile loops and a Dorsal attachment D-Ring for Fall Arrest.
  • Equipped with Light Weight Aluminum D-Rings.
  • Adaptability – Fully adjustable shoulder, chest strap & thigh-straps.
  • Convenience – Shoulder straps have combination buckles & thigh straps are provided with quick release buckles for easy adjustment.
  • Lanyard Keepers on shoulder straps have been provided for easy placement of free lanyards.
  • Ergonomics – Specially cushioned mesh net has been used for better shock absorption & comfort of the user.
  • Conforms to EN 361:2002

Mohon konfirmasi terlebih dahulu sebelum memesan untuk memastikan stock. Caranya hubungi pada nomor yang tercantum di website. Kami juga menyediakan berbagai alat safety lainnya sesuai kebutuhan Anda.